Selasa, 05 Mei 2015

Lync berubah nama menjadi Skype For Business..





Microsoft baru saja mengumumkan dan memastikan bahwa pengguna Lync akan berubah nama menjadi Skype for business dan available April 14, 2015.  Bagi yang organisasinya memiliki Lync Online pada Office 365 akan berubah menjadi Skype for business, apa saja benefitnya? 

·      Skype-inspired design
Dengan tampilan dan nuansa yang sama dari Skype client, pengguna akan mendapatkan keuntungan interface yang mudah digunakan atau user friendly dengan Skype for business.
·      Global reach
Voice dan video connectivity ke semua / seluruh Skype netwrork.
·      Full Lync feature set
Karena Skype For Business dibangun pada fitur Lync yang ada , tidak ada fitur atau fungsionalitas akan hilang .

Selain perubahan nama diatas dibawah ini juga akan mengalami transisi :

·   Lync 2013 menjadi Skype for Business clients.
· Lync Web app menjadi Skype for Business web app.
·   Lync admin center menjadi Skype for Business admin center.
·    Lync Online menjdi Skype for Business Online.

Untuk pengguna Skype Mobile di Android dan iOS tidak usah khawatir, akan bisa juga menikmati fitur baru tersebut malah fitur baru tersebut lebih dulu bisa dinikmati daripada pengguna Windows Phone.

Salam...



Tidak ada komentar:

Posting Komentar